Software Untuk Mengelola Perusahaan

By , September 9, 2015,

Software Untuk Mengelola Perusahaan. Aplikasi yang digunakan untuk manajemen perusahaan sangat banyak. Program yang tujuannya adalah untuk melakukan manajemen kerja bisnis perusahaan agar dapat meningkatkan mutu dan profit di masa yang akan datang. Untuk membuat software untuk perusahaan sekarang yang menjadi trend adalah menggunakan aplikasi software yang mampu di akses secara online dan mobile dari manapun.

Software untuk perusahaan

Setiap perusahaan berbeda-beda. Mungkin secara penggunaan ada yang sama. Namun kebanyakan dari pengembang aplikasi dan software perusahaan adalah custom.

  1. Contoh software untuk perusahaan yang bisa Anda gunakan misalnya:
  2. Software untuk mengelola keuangan perusahaan
  3. Software untuk mengelola karyawan, misal absensi dan data karyawan
  4. Software untuk penggajian perusahaan
  5. Software untuk mengelola produksi
  6. Software untuk mengelola marketing
  7. Software pengambilan keputusan dan masih banyak lagi jenis software yang bisa di terapkan.

Lalu apa perbedaannya aplikasi biasa dengan aplikasi berbasis web. Aplikasi berbasis web mempunyai keunggulan dan kelebihan yaitu:

  1. Dapat diakses mobile dari manapun
  2. Manajemen perusahaan lebih mudah
  3. Dapat digunakan menggunakan perangkat gadget yang terhubung dengan internet

Oke saya ingin membuat aplikasi berbasis web untuk perusahaan saya, Bagaimana caranya. Caranya konsultasikan kepada kami tentang software apa yang akan dibuat dan seperti apa permintaan Anda tentang cara kerja aplikasi untuk perusahaan Anda itu.

Secara umum implementasi dari software pada perusahaan adalah sistem informasi. Bagaimana pengelolaan informasi pada perusahaan dapat berjalan secara lebih maju menggunakan program komputer. Sebagian manajer mungkin kurang menganggap penting hal ini, tapi pada kenyataannya penggunakan aplikasi lebih membuat perusahaan lebih cepat pengelolaan dari segi waktu dan efisiensi.

Coba bayangkan harus berapa lama jika rekap laporan yang di data secara manual pada buku-buku agenda perusahaan setiap bulannya. Hmm dengan sistem informasi berbasis web pembuatan rekap dan analisa informasi leibih cepat dan kapanpun bisa dilakukan. Misalnya saja perminggu, perbulan atau bahkan pertahun sekaligus.

Pada projek yang lalu saya membuat sebuah aplikasi untuk marketing. Aplikasi ini digunakan pada sebuah perusahaan roti, Seperti apa aplikasinya. yup aplikasi ini mengelola data market dari pemasaran roti dan juga mengelola sales yang menjual roti. Jadi dengan pengelolaan ini terget market dapat terkelola dan terpantu. Yang lebih hebat pada aplikasi ini, kita bisa mengetahui di mana pemasaran terbaik produk perusahaan. Dengan semikian tindakan terbaik dapat segera dilakukan dengan pemantauan perbulan di daerah mana produk di rasa pemasarannya kurang maksimal. Itu sebagian contoh kecil saja.

Jika perusahaan Anda mempunyai jangkauan yang luas. sangat penting sekali menggunakan aplikasi sistem informasi ini. Selain menghemat waktu, penghematan yang bisa dilakukan lainya yaitu ongkos pegawai, biaya tranportasi, biaya makan dan tunjangan lainya. Karena dengan sistem aplikasi pemantauan dapat langsung di pantau secara langsung dan realtime. oke itulah sedikit ulasan tentang software perusahaan.

Category: Aplikasi

Tentang: Abdul Rohman Wahid, ST

Programmer yang Bekerja menjadi tenaga ahli IT di Instansi Pemerintah Provinsi Riau. Saya biasanya menulis di blog ini terkait pemrograman. Selain itu Saya juga aktif mengelola web searti.com, aplikasikan.com dan kasitau.com. TLP/WA: 082285417494. Profil Lengkap.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *