Beberapa hari yang lalu saya sedang mengerjakan sebuah projek tentang aplikasi sistem pakar menggunakan metode naive bayes. Pada pengerjaanya saya membutuhkan sebuah potongan kode atau script php yang mana fungsinya adalah untuk mengalikan sebuah nilai yang ada dalam loping tersebut.
Untuk perkalian looping fix dan sudah saya temukan caranya. Namun ada yang belum bisa terselesaikan yaitu mengalikan dengan bilangan berkoma yang banyak angkany atau panjang angkanya. Dan sampai sekarang masalah ini belum terpecahkan. Output yang di hasilkan dari masalah ini adalah jika kita mengalikan angka dengan pecahan angka yang sangat panjang maka akan muncul perhitungan yang tidak terhingga dan muncul huru E pada bagian belangka angka tersebut.
Nah kembali lagi ke topik utama kita tadi, kita akang mengalikan sebuah value atau nilai yang ada pada looping. Untuk pembahasanny akan kita uraikan kedalam beberapa contoh berikut ini:
Perkalian Value Pada Looping
#Contoh 1
Berikut ini contoh yang sedikit simpel. Kita akan mengalikan angka yang akan kita gunakan untuk looping itu sendiri:
$kali=1;
for($i=1;$i<3;$i++){
$kali*=$i;
}
echo $kali;
//output: 6
#Contoh 2
Untuk konsep pada contoh kedua ini kita akan menggunakan sebuah array yang value arranya akan kita kalikan menggunakan fungsi loop. Oia untuk loopnya sendiri kamu bisa pakai apa saja misalnya for, while dan juga foreach terserah kamu
$nilai=array(1,2,3);
$kali=1;
for($i=1;$i<3;$i++){
$kali*=$nilai[$i];
}
echo $kali;
//output: 6
#Contoh 3
Nah untuk contoh yang kali ini kita akan menggunakan atau menjadikan logika pengalian tadi kedalam sebuah fungsi yang nantinya bisa kita gunakan kapan saja atau tinggal kita panggil saja, caranya:
function perkalian($data=array()){
$kali=1;
for($i=1;$i<3;$i++){
$kali*=$data[$i];
}
return $kali;
}
$data=array(1,2,3);
echo perkalian();
//output: 6
Demikian tutorial singkat yang dapat saya bagian, semoga bisa membantu dan bermanfaat untuk teman-teman semua yang sedang mengerjakan projek perkalian pada looping. Untuk kegunaanya itu nanti bergantung dengan projek yang sedang teman-teman kerjakan.