SPK adalah sebuah konsep aplikasi yang sering kita kenal dengan nama sistem pendukung keputusan, sistem pengambil keputusan, sistem penunjang keputusan. Sebuah aplikasi yang berguna membantu user atau pengguna untuk mengambil sikap terhadap permasalahan yang sedang di tangani.
Dalam penerapannya SPK di rancang menggunakan banyak metode, seperti halnya kali ini metode yang kita gunakan yaitu association rule. Sebuah metode yang mampu memberikan solusi terhadap kesulitan menentukan keputusan yang objektif. Metode ini mempunya konsep support dan confidence yang pengertiannya adalah dukungan dan keyakinan. Jika kamu pengen paham tentang metode ini, di postinganya sebelumnya pernah kita bahas mengenai metode ini diantaranya pada postingan:
- 31+ Judul Skripsi dan Tesis dengan Metode Association Rule
- SPK dengan Metode International Association Rule
Kali ini yang berbeda adalah pada studi kasus penggunaan metode ini. Pada kasus ini kasus yang akan di selesaikan yaitu:
Seorang ketua jurusan mengalami kesulitan yang manakan judul yang boleh di teruskan atau dilanjutkan untuk ke tahap berikutnya. Misalkan saja dari pengajuan proposal, ke seminar hasil dan seterusnya. Dengan menggunakan aplikasi ini, dosen tersebut mampu memilih judul skripsi yang layak dan tidak layak untuk di lanjutkan yang diajukan oleh mahasiswa ataupun mahasiswi pada kampus tersebut.
ANALISIS DAN PERANCANGAN
Sebelum msuk ke implementasi dalam pembangunan aplikasi berikut analisa perancangan yang dilakukan.
Analisa
Konteks diagram (dfd level 0)
Gambar diatas merupakan rankaian konteks diagram dari aplikasi ini. Ranakaian ini sering kita kenal dengan istilah dfd level 0 atau dimana rancangan utama dari sistem yang akan di bangun. Untuk data yang diberikan kedalam sistem yaitu: data admin, data kriteria, data mahasiswa dan juga data penilaian.
Sedangkan data yang diterima dari sistem kepada admin atau pengguna yaitu info admin, info kriteria, info mahasiswa,info penilaian, info seleksi.
DFD level 1
Ini adalah dfd dari pemecahan proses selanjutnya yaitu dfd level 1 yang mana pada proses ini adalah proses dari pemecahan proses penilaian untuk data yang di masukkan yaitu data penilaian dan akan menghasilkan data nilai yang di simpan kedalam tabel penilaian pada database. Sedangkan info yang diberikan kepada admin yaitu info data nilai.
ERD
Diatas merupakan rangkaian tabel yang ada pada database dan juga tabel serta field-field yang ada. Untuk Data tabelnya yaitu:
#User
- idUser
- username
- password
- namaUser
- telpUser
- alamtUser
- ketUser
#kriteria
- idKriteria
- kriteria
#mahasiswa
- idMhs
- namaMhs
- nim
- judul
#penilaian
- idNilai
- idMhs
- idKriteria
- nilai
#Seleksi
- idSeleksi
- idMhs
- status
Flowchart
Flowchart merupakan aliran apliaksi bagaiamana aplikasi tersebut bekerja. UI adalah tampilan dari proses user interface. Dan admin adalah user yang berinteraksi dengan aplikasi atau sistem. Hal ini di jelaskan bahwa user yang terlibat yaitu hanya satu user saja, namun jika user lebih dari satu level maka dapat di gambarkan proses pada sebelahnya atau dapat juga dipisah masing-masing.
Penjelasannya yaitu:
- Admin melakukan login kedalam aplikasi, jika login berhasil maka admin akan dapat masuk ke aplikasi. Namun jika gagal admin harus login lagi. Jika admin menolak untuk login lagi, maka proses telah selesai.
- Jika admin berhasil masuk kedalam aplikasi selanjutnya hal yang dilakukan adalah melakukan pengelolaan data yang ada. Pertama yang dikelola adalah data master yang meliputi data admin, data kriteria, data mahasiswa.
- Melakukan pengelolaan data penilaian dan data yang diolah adalah data nilai
- Pengelolaan seleksi, admin dapat melihat hasil seleksi yang telah dilakukan
- Selesai, merupakan tahap akhir aplikasi.
Perancangan
Login
Menu user
Menu kriteria
Menu mahasiswa
Menu penilaian
Menu seleksi
Menu pengaturan
Aplikasi yang di kembangkan menggunaan pemrograman php mysql dapat juga di kembangkan menggunakan framework ci atau codeigniter, laravel dan yii. Untuk aplikasi lain dengan metode yang sama seperti ini dapat menghubungi kami.